Pada 11 Agustus kemarin, VIP screening untuk Mnet’s “Superstar K3″ diadakan di CGV Cinema. Sejumlah selebriti Korea datang ke acara tersebut termasuk pemenang Superstar K sebelumnya, Seo Inguk, Gil Hakmi, Jung Sunguk, Kim Sojung, Lee Boram, Kim Geurim, Cho Moongeun, Kim Jisoo, Jang Jaein, dan aktris Shin Sekyung.
Berikut Videonya :
Beberapa grup idola-pun datang ke acara tersebut seperti GP Basic, Brave Girls, Mighty Mouth + Soya, Homme, Teen Top, Infinite, Jewelry, ZE:A, CSJH The Grace Dana & Sunday, dan Super Junior. Sebagai acara pembuka, Super Junior KRY tampil menyayikan tema lagu “Fly” secara live.
Acara “Superstar K3″,diselenggarakan oleh Lee Seungchul, Yoon Jongshin, dan Yoon Mirae, episode pertama akan mengudara pada 12 Agustus pukul 11PM KST.
Source : Koreaboo
0 komentar:
Posting Komentar