Jumat, 29 Juli 2011

SHINee Mengungkapkan Teaser untuk Single kedua Jepang, “JULIETTE”



Bulan lalu, Korean grup, SHINee, memulai debut resmi mereka di Jepang dengan merilis single mereka, “Replay”. Single ini sukses dan mendapat sertifikat Gold daro RIAJ dan baru-baru ini diumumkan, SHINee menindaklanjuti single Jepang mereka dengan “JULIETTE”.

Sebelumnya, teaser untuk single yang akan datang itu terungkap di channel Youtube, EMI Music Japan.
Lihat teasernya di bawah ini ! versi Jepang “JULIETTE” akan dirilis resmi pada tanggal 29 Agustus.
Via: tokyohive
»»  READMORE...

Pengikut

clock