Minggu, 15 April 2012

Album Super Junior ” Mr Simple” Telah Terjual Setengah Juta Kopi



Super Junior membuktikan popularitas tinggi mereka lagi.
Pada tanggal 13 April Gaon melaporkan bahwa 502.830 kopi album kelima Super Junior “Mr Simple” telah terjual sejak dirilis pada tanggal 3 Agustus tahun lalu.
Rekor penjualan ini merupakan yang terbesar ketiga setelah album kedelapan Kim Gun Mo, Hestory yang dirilis pada tahun 2003, dan MIROTIC album keempat TVXQ.
Super Junior menduduki puncak tangga lagu di Korea, Taiwan, Thailand, dan Filipina tepat setelah album kelima dirilis.
Super Junior juga telah memduduki posisi teratas di chart KKBOX Taiwan selama 34 minggu berturut2, yang merupakan rekor terbesar kedua setelah “Bonamana” yang menduduki puncak chart selama 63 minggu.
Super Junior juga menarik lebih dari setengah juta penonton untuk tur konser Asia mereka , membuktikan popularitas yang tinggi.
Pada tanggal 6 April, Super Junior berhasil mengadakan konser eksklusif di Paris. Mereka adalah grup Korea pertama yang mengadakan konser eksklusif di Perancis.
Source: Starnews

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

clock