Kamis, 06 Juni 2013

Perilisan Video Musik Henry, ”Trap” Ditunda


Henry-trap-mv-teaser
Kabar yang mengecewakan,  Henry tidak akan merilis video musik debut-nya “Trap” malam ini seperti yang telah direncanakan dan diberitakan sebelumnya.

SM Entertainment mengatakan:
“Untuk kualitas yang lebih tinggi dari video musik, tanggal rilis #Trap yang dijadwalkan akan dirilis hari ini, telah berubah. Minta pengertian kalian”
Kyuhyun dan Taemin akan tampil dalam video musik solo debut Henry, sehingga ini layak untuk ditunggu.


Source: allkpop

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

clock