Baru saja terungkap bahwa Seungho MBLAQ dilarikan ke rumah sakit setelah mengalami cedera punggung dan jatuh di panggung saat pre-recording untuk Mnet ‘M!Countdown‘.
Pada pagi tanggal 1 Maret, MBLAQ melakukan rekaman untuk performance “Run” mereka di ‘M!Countdown’, dimana punggung Seungho tiba2 cedera, yang membuatnya pingsan.
Agensinya menyatakan,
“Performance ‘Run‘ dikenal memiliki koreografi powerful dan Seungho diketahui memiliki masalah dengan punggungnya. Tapi selama pre-recording untuk performance itu, punggung Seungho terluka dan dia kolaps.”
Mereka melanjutkan,
“Seungho segera dibawa ke rumah sakit dan saat ini tengah menerima pemeriksaan. Berdasarkan hasilnya, kami akan menentukan apakan dia akan bisa meneruskan jadwal seperti biasa atau tidak.”
–
get well soon Seungho.. :*
Source & Image: Star MT
credit : allkpop
0 komentar:
Posting Komentar