Jumat, 13 Januari 2012

SM Entertainment Memiliki Stan Mereka Sendiri Di ’2012 MIDEM’ Di Perancis!


SM Entertainment label dari artis2 Kpop seperti TVXQ, Super Junior, Girls Generation dan lebih banyak lagi akan memiliki   SM Entertainment mereka sendiri di ‘MIDEM 2012‘ di Cannes, Perancis.
Marché International du Disque et de l’Edition Musicale (MIDEM) adalah pedagangan industry music terbesar di dunia   dan mengambil tempat setiap tahunnya di Perancis sejak 1967. Event membawakan bersama2 musisi2, orang2 bisnis dan lain2 dari seluruh dunia ke   “showcase artis2 baru, trend2 musikal dan produk2 yang berhubungan dengan musik.”  
Tahun ini ‘MIDEM 2012′ akan diadakan di Cannes, Perancis dari 28 hingga 31 Januari dan  SM Entertainment akan menggelar stand mereka sendiri untuk bertemu dengan  musisi2 yang diakui iNternasional.
SM Entertainment menghadiri   MIDEM selama 15 tahun terakhir yang mempelajari pasar music Internasional,  mengamankan hak cipta dari lagu2 artis terkenal di  MIDEM, tapi ini pertama kalinya kalau   SM Entertainment akan membuka   tempat independen mereka sendiri.   Dulu, memperoleh sample2 musik dari Eropa dan Amerika, atau bergabung dengan perusahaan lain untuk membuka sebuah stan bersama, yang secara perlahan memperluas nama dan kehadiran mereka.
Melihat kalau sebuah perusahaan entertainment Korea bisa dengan yakin mengatur sebuah sudut di perdagangan industri musik terbesar  di dunia yang membuktikan berapa banyak K-POP telah berdampak di dunia.  SM Entertainment lebih bertekad dari apapun dan mereka telah mempersiapkan untuk membuat sebuah terobosan dalam pasar music Internasional .
Perwakilan MIDEM menyatakan, “SM Entertainment telah menghadiri MIDEM bahkan sebelum  nama MIDEM membawakan pengaruh. Usaha2 mereka terbayar, karena mereka sekarang bisa datang secara independen dan membuka tempat (stan) mereka sendiri.”
Source & Image: SportsKorea via Nate
Credit: Allkpop

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

clock