Group Kara dan SNSD masing2 memiliki peringkat 4 dan 5 , di Oricon yearly gross sales ranking untuk tahun 2011.
Oricon telah resmi mengumumkan peringkat angka penjualan kotor pada tanggal 19,atas penghitungan akhir tahun ini.
Menurut informasi yang diberikan oleh Oricon, angka penjualan berasal dari angka kotor dari total penjualan CD dan DVD.
ABK48 berada di peringkat # 1 dengan $ 209 juta , Arashi # 2 dengan $ 196,4 juta , dan EXILE # 3 dengan $ 71.8 juta
Kara datang di peringkat ke 4 dengan penjualan kotor $ 62,8 dan SNSD diposisi ke 5 dengan $ 51,6 Juta. Ini merupakan indikasi yang jelas tentang seberapa besar K-pop di Jepang sekarang.
Adapun penjualan album tahun ini untuk Kara, ‘Super Girl’ yang telah terjual 450.595 copies menempatkan 7 dalam total penjualan, Girl’s Talk’ terjual 277,306 copies (22nd), ‘Go Go Summer’ terjual 230,082 copies sold (25th), and ‘Roller Coaster Love’ terjual 225,175 copies dan ditermpat kan di possisi 26.
Untuk ‘Girls Generation’nya NSD terjual 642.054 copies menempatkan album kokoh di tempat ke-5, ‘Hoot’ terjual 148.761 copies (42), dan ‘Mr.Taxi / Run Devil Run ‘ terjual 172.205 copies menempatkan di tempat ke46.
Dalam laporan saat ini, angka penjualan kotor diumumkan ke tempat 5 dan angka ull length album diumumkan ke posisi ke50.
Dalam berita terkait, ‘Why? (Keep Your Head Down)’ TVXQ ‘ ‘terjual 285.051 copies (16) dan’ Super Star ‘terjual 184.317 copies (41). Dan ‘TONE’ terjual 293,674 copies ditempatkan di posisi 21.
Jang Geun Suk ‘Let Me Cry’ terjual 215.714 copies dan berada di peringkat 29 di angka penjualan single di tahun 2011.
Source: Money Today via Nate
credit : kpop fever
0 komentar:
Posting Komentar