Minggu, 02 Oktober 2011

SELAMAT HARI BATIK NASIONAL KOCHIEZ ^.^



Tepat 2 tahun yang lalu, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mencanangkan 2 Oktober sebagai Hari Batik. Tepat dua tahun yang lalu juga,dunia mengakui batik sebagai hak milik Indonesia.
SBY menuturkan bahwa dunia, melalui UnitedNations Educational, Scientific, and Culture Organization (UNESCO) jugasudah mengakui batik sebagai milik Indonesia. Penghargaan juga langsungdiberikan UNESCO di Abu Dhabi, 2 Oktober 2 tahun yang lalu.
Kinisiapa yang tak bangga dengan batik, pesona kerajinan yang penuh dengan nilaiseni dan budaya ini sampai – sampai sempat diklaim sebagai salah satu budaya milik negara tetangga
Setelahseni budaya kita dirongrong bangsa lain, kini Indonesia boleh berbangga karena United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) mengakui eksistensi batik Indonesiasebagai warisan pusaka dunia sebagai budaya asli yang dimiliki Indonesia.Peningkatan peringatan Hari Batik Nasional menjadi Hari Batik Sedunia pada 2 Oktober 2009 ini semestinya menjadimomen tepat untuk melanjutkan tradisi dengan sentuhan kreatif.
SELAMAT HARI BATIK NASIONAL 2 OKTOBER 2011
Bonus Pic

0 komentar:

Posting Komentar

Pengikut

clock